Prabowo Ziarah ke Makam KH Choer Affandi bin H. Abdullah, Pendiri Pondok Pesantren Miftahul Huda Tasikmalaya

- Pewarta

Senin, 4 Desember 2023 - 13:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto bersilaturahmi ke Pondok Pesantren (Ponpes) Cipasung. (Dok. Tim Media Prabowo-Gibran)

Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto bersilaturahmi ke Pondok Pesantren (Ponpes) Cipasung. (Dok. Tim Media Prabowo-Gibran)

HALLONESIA.COM –  Dalam kampanye perdananya di Tasikmalaya, calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto tak sekadar bagi-bagi makan siang dan susu gratis.

Prabowo juga melakukan ziarah ke Makam Pendiri Pondok Pesantren Miftahul Huda, Tasikmalaya, Jawa Barat 2 Desember 2023.

Kehadiran Prabowo di Pondok Pesantren Miftahul Huda juga sebagai bentuk silaturahmi atas hubungan baik yang terjalin antara Prabowo dengan para santri ataupun santriwati.

Dalam kesempatan ziarah makam itu, Prabowo juga menyempatkan berdoa untuk Almarhum Pendiri Pondok Pesantren Miftahul Huda yaitu KH. Choer Affandi bin H. Abdullah.

Adapun, menurut Prabowo pesantren Miftahul Huda ini sangat luar biasa karena telah mencetak santri dan santriwati terdepan dalam menjunjung tinggi pendidikan.

Lihat juga konten video, di sini: Prabowo Ziarah ke Makam KH Choer Affandi bin H. Abdullah, Pendiri Pondok Pesantren Miftahul Huda Tasikmalaya

“Luar biasa kita lihat bagaimana ustad, ustadzah melaksanakan misi pendidikan untuk menggembleng anak muda kita dengan baik, kita bersyukur ada kyai-kyai yang selalu peduli pendidikan,” tutur Prabowo.

Lihat juga konten video, di sini:  Cerita Calon Presiden Prabowo Subianto Ungkap Alasan Sering Dijuluki ‘Tom & Jerry’ Bersama Luhut***

Berita Terkait

Sekjen PDI Perjuangan Sebut Bersifat Rahasia Soal Hasil Pertemuannya dengan Mantan Pacar Kaesang Pangarep
Bahlil Lahadalia Sebut Posisi Ketua MPR Hasil Pertukaran dengan Jumlah Menteri, Ini Tanggapan NasDem
Daftar Lengkap 100+ Calon Menteri, Wakil Menteri dan Pimpinan Lembaga Pemerintahan Prabowo Subianto
Veronica Tan Jadi Menteri Kabinet Prabowo Subianto, Ungkap Harapannya di Hadapan Para Wartawan
Menseskab Pramono Anung Tanggapi Pernyataan Presiden Jokowi Usai Disebut Belum Sampaikan Ingin Mundur
Marshel Widianto Gagal Jadi Calon Wakil Wali Kota Tangsel Usai Partai Demokrat dan PKS Cabut Dukungan
Masyarakat Dihimbau agar Tak Lengah Awasi Kelanjutan dari Polemik RUU Pilkada yang Batal Disahkan DPR
Kemarahan Rakyat Muncul di Berbagai Daerah, Akibat Konstitusi Diakal-akalin Demi Kepentingan Politik Tertentu
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Jumat, 11 April 2025 - 16:58 WIB

Ingin Tampil di Media? Tak Percaya Diri Bertemu Jurnalis? Kami Bantu Mempublikasikan Profil Anda!

Sabtu, 5 April 2025 - 06:10 WIB

Ini Analisis Roy Suryo Terkait Video Adegan Konten Dewasa Selebgram Lisa Mariana dan Pasangannya

Kamis, 3 April 2025 - 13:32 WIB

Pasangkan Cincin di Jari Manis Artis Cantik Luna Maya, Maxime Bouttier Resmi Menjadi Kekasihnya

Kamis, 3 April 2025 - 09:41 WIB

Lisa Mariana Ungkap Perbedaan Dirinya dengan Ayu Aulia, Tuding Sama-sama Gebetan Ridwan Kamil

Kamis, 3 April 2025 - 08:25 WIB

Dewi Yul Sebut Telah Berpulang Ayah dari Anak-anakku, Aktor Ray Sahetapy Meninggal di RSPAD Jakarta

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:27 WIB

Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Berikan Klarifikasi Soal Tudingan Punya Anak dari Lisa Mariana

Senin, 24 Maret 2025 - 07:45 WIB

Didit Hediprasetyo Rayakan Ulang Tahun, Bersama Putra-putri hingga Menantu Presiden Indonesia Terdahulu

Kamis, 20 Februari 2025 - 10:38 WIB

Termasuk Agnes Mo dan Bunga Citra Lestari, Sejumlah Musisi Temui Menteri Hukum Supratman Andi Agtas

Berita Terbaru